Pengalaman rups pertama
- hylmi habibi
- Aug 12, 2020
- 2 min read
Jadi ini pertama gua ikutin RUPSt (rapat umum pemegang saham tahunan) dan RUPSlb(rapat umum pemegang saham luar biasa) pt merdeka cooper gold. Perusahaan yang bergerak di bidang tambang, sebenarnya gua juga sengaja cmn beli 100 lembar saham ,niatnya emang cuman mau ngerasain dateng rups si ,bertemu para komisaris dan direktur utama,secara kan masih 17 tahun nih. emang ga kenal semuanya si tapi yg mimpin rapat kemaren adalah pa boy thohir ,kakak dadi erick thohir (menteri bumn). Tujuan gua dtg ke rups ,tuh mau liat prosedur,proses, apa aja yang dibahas para petinggi perusahaan. Nanti kan sekitar 10 tahun lagi kan gua mimpin rups nih (aamiin) ,biar tahu aja. Sekalian liat orang² yang dateng , tempat rapat , sekalian afirmasi jugala intinya.
Jadi gua mempersiapkan untuk datang ke rups ini sekitar 2 minggu sebelumnya, gue mikirin baju apa yang dipakai ,harus bawa apa aja ,prosedur nya kayak gimana, dll. Jadi di hari-h gua dari pagi udah seneng karena bakal mau datang ke rups ini, yang bertempatan di the grove suites hotel Rasuna. karena rapatnya pada saat pandemi ,jadi pada saat gue datang ,gua langsung dicek kesehatan segala macem dan menulis surat kesehatan. Setelah menunggu beberapa lama ,akhirnya rapat dimulai dan gua masuk ke ruangan.
Langsung aja ke pada saat waktu rapat. jadi tuh di waktu rapat ,komisaris (boy thohir) memimpin rapat dan menginformasikan dan memimnta ijin para investor ada beberapa proyek baru yang akan dilakukan , pemberian gaji dan lain-lain yang di mana investor saham (termasuk gua) ikut voting dalam keputusan tersebut, gua lihat ada yang tidak setuju dengan kepemilikan ratusan juta saham, tapi ternyata masih diabaikan karena mayoritas kepemilikan setuju akan kebijakan tersebut. Di sini gue paham dan belajar bahwa investor kecil suaranya tidak mungkin didengar(termasuk gua) gapapa kan masih bekajar. yang pasti gua juga belajar dan mengambil motivasi-motivasi dari orang-orang yang ada disana termasuk para komisaris dan direktur bahwa suatu saat gua bakal jadi kaya gitu ,aamiin.
コメント